Sukseskan Ketahanan Pangan Nasional, BKTM Polsek Bolo Lakukan Sambang Warga, Kapolres Bima : Harus Kerja Keras Wujud Komitmen Dukung Ketahanan Pangan Nasional

 




Media Cakrawala NTB.Com - Bhabinkamtibmas (BKTM) Desa Rada Polsek Bolo Polres Bima, Aiptu Junaidin mengapresiasi warga binaannya yang telah membantu tugas-tugas Polri  dalam menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.


Hal itu diungkapkannya saat melakukan kegiatan rutin berupa Sambang Warga dan tatap muka langsung dalam rangka Cooling System dan meninjau lahan  milik warga binaan pada Sabtu Tanggal 25 Januari 2025 pukul 08.30 wita.


Pengecekan lahan yang ditanami berbagai tanaman ini/ secara tumpang sari ini merupakan wujud dukungan Polri melalui peran aktif Bhabinkamtibmas dalam menyukseskan program ketahanan pangan nasional.


Dalam kegiatannya ini Aiptu Junaidin menyasar Tokoh Masyarakat, Agama, Pemuda, dan komunitas masyarakat guna memperkuat sinergitas, serta memberikan himbauan-himbauan, hingga melakukan pengecekan Lahan Ketahanan Pangan Tanaman Tumpang Sari warga.


Aiptu Junaidin menghimbau kepada masyarakat agar tetap menjaga persatuan dan kesatuan, saling hormat menghormati, saling menghargai antar sesama sehingga kehidupan merasa aman, nyaman, tentram dan bebas dari rasa takut.


Ia juga meminta, apabila ada permasalahan agar dikoordinasikan dengan Bhabinkamtibmas untuk Mencari jalan yang terbaik dalam Menyelesaikan Permasalahan yang Terjadi, serta menyarankan Aparatur Desa, Tokoh masyarakat, Tokoh Pemuda agar mengaktifkan Kaposkamling dalam rangka Pengamanan Lingkungan.


Terpisah, Kapolres Bima, AKBP Eko Sutomo, S.I.K, M.I.K., lewat Kasi Humas, AKP Adib Widayaka, kembali mengingatkan jajarannya bahwa tugas pokok Polri selain memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat dan menegakkan hukum tetapi yang tak kalah penting adalah tugas Polri dalam mengayomi masyarakat, yakni memberikan perlindungan dan pelayanan kepada masyarakat.


Karena itu AKBP Eko Sutomo S.I.K, M.I.K, meminta jajarannya untuk bekerja keras, tulus, dan ikhlas dalam memberikan perlindungan dan pelayanan masyarakat ini.


"Polisi tidak patut untuk tidur sebelum masyarakat dapat tidur dengan nyenyak tanpa khawatir akan keamanannya," Kata Kapolres Bima ini.


Namun di sisi lain, tambah AKBP Eko Sutomo,S.I.K, M.I.K. Tugas Polri ini tidak bisa terwujud secara maksimal tanpa adanya peran aktif dari unsur masyarakat dan instansi pemerintah untuk turut membantu mewujudkan Kamtibas yang kondusif.(Red).







COMMENTS

Nama

Artikel,2,Bima,11,Corona,5,Dompu,2,Dunia,1,Ekbis,4,Hukrim,5,Kesehatan,3,Korupsi,2,Kota Bima,1,KSB,1,Lombok,2,Mataram,6,Nusantara,1,Pariwisata,2,Pemerintahan,2,Pendidikan,3,Peristiwa,5,Politik,1,Regional,1,Religi,2,Sosbud,1,Sumbawa,3,Vaksinasi,4,
ltr
item
Cakrawala NTB: Sukseskan Ketahanan Pangan Nasional, BKTM Polsek Bolo Lakukan Sambang Warga, Kapolres Bima : Harus Kerja Keras Wujud Komitmen Dukung Ketahanan Pangan Nasional
Sukseskan Ketahanan Pangan Nasional, BKTM Polsek Bolo Lakukan Sambang Warga, Kapolres Bima : Harus Kerja Keras Wujud Komitmen Dukung Ketahanan Pangan Nasional
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjlUkLFzZDDH1ymW4T3hvLfXw1BFJ0-iRdSlnlagCMOwKd_CvPqLWf14clrPQsYJkzsO-qJpZ48LrTkYGEMhCWntZJZQgMi40jUMgPmR57B6-azjs9PO1NcN9Ht-rknrIBDmo9RiVYxAYUaLZRzcSCyGXrVckXs1QZqMQ3R2JBuKGMEAGZlmV29On4zcytu/s320/1000040844.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjlUkLFzZDDH1ymW4T3hvLfXw1BFJ0-iRdSlnlagCMOwKd_CvPqLWf14clrPQsYJkzsO-qJpZ48LrTkYGEMhCWntZJZQgMi40jUMgPmR57B6-azjs9PO1NcN9Ht-rknrIBDmo9RiVYxAYUaLZRzcSCyGXrVckXs1QZqMQ3R2JBuKGMEAGZlmV29On4zcytu/s72-c/1000040844.jpg
Cakrawala NTB
https://www.cakrawalantb.com/2025/01/sukseskan-ketahanan-pangan-nasional_25.html
https://www.cakrawalantb.com/
https://www.cakrawalantb.com/
https://www.cakrawalantb.com/2025/01/sukseskan-ketahanan-pangan-nasional_25.html
true
7751781568995321453
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content