Terduga Pelaku Curanmor Meninggal Dunia Dihakimi massa, Kapolres Bima AKBP Eko Sutomo S.I.K., M.I.K., Laksanakan Sambang Duka

 





Bima, Cakrawala NTB.Com


Media Cakrawala NTB.Com - Jiwa sosial dan kerendahan hati yang dimiliki oleh Kepala Kepolisian Resor Bima   Bima Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP)  Eko Sutomo S.I.K.,M.I.K., Patut dijadikan sebagai Contoh.


Sejak kejadian penganiayaan yang menyebabkan terduga pelaku curanmor meninggal akibat dihakimi massa yang tersulut emosi di Desa Timu Kecamatan Bolo Kabupaten Bima Pada Senin (27/05/24) sekira pukul 20.00. WITA Kapolres Bima hadir hingga dini hari guna meredam dan menenangkan situasi demi terwujudnya situasi Kamtibmas yang kondusif.


Ditengah padatnya aktivitas dan tugas yang diembannya sebagai Kapolres Bima, Pria Bermelati dua itu kembali hadir disaat pemakaman Almarhum WH di Desa Bolo Kecamatan Madapangga Kabupaten Bima pada Selasa (28/05/24) sekira pukul 13.37. WITA.


Orang nomor satu di jajaran Kepolisian Resor Bima itu tidak saja melayat namun juga ikut mensholat kan serta mengantarkan Jenazah Almarhum hingga ketempat peristirahatan terakhirnya di TPU Desa Setempat.


Dalam keterangan tertulisnya AKBP Eko Sutomo S.I.K.,M.I.K., yang disampaikan oleh Kasi Humas Iptu Adib mengatakan kehadiran Polri sebagai bentuk belasungkawa atas meninggalnya almarhum.


"Sudah menjadi kewajiban kita sebagai sesama manusia untuk saling mendoakan dan memaafkan semoga amal ibadah almarhum diterima oleh Allah SWT serta keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan dan kesabaran". Ujar Kapolres mengutip Adib.


Dirinya juga menghimbau kepada masyarakat dan pihak keluarga agar menyerahkan sepenuhnya kasus tersebut ke pihak kepolisian.


"Jangan mudah terprovokasi dan tidak mudah percaya dengan informasi Hoax yang belum tentu kebenarannya sehingga dapat menggangu situasi Kamtibmas". Kata Kapolres.(RED).


Bahar



COMMENTS

Nama

Bima,11,Corona,5,Dompu,2,Dunia,1,Ekbis,4,Hukrim,5,Kesehatan,2,Korupsi,2,Kota Bima,1,KSB,1,Lombok,2,Mataram,5,Nusantara,1,Pariwisata,2,Pemerintahan,2,Pendidikan,3,Peristiwa,5,Politik,1,Regional,1,Religi,2,Sumbawa,3,Vaksinasi,4,
ltr
item
Cakrawala NTB: Terduga Pelaku Curanmor Meninggal Dunia Dihakimi massa, Kapolres Bima AKBP Eko Sutomo S.I.K., M.I.K., Laksanakan Sambang Duka
Terduga Pelaku Curanmor Meninggal Dunia Dihakimi massa, Kapolres Bima AKBP Eko Sutomo S.I.K., M.I.K., Laksanakan Sambang Duka
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgnW2MOlzvOTnuGkpmpB17rPvUysVOtNgTi5rNA9mlPp2bKRxwUhHxL5_uN3VYCPW067KkvHUyu_Hj2uZ3CVLc85aS6ULUU6dxzRK0nDLIWpaztBIvl7sVkZqfqjoR4xiDWNIr_LBUOfSdRPRwbVGQpEgFA3Vs_Cj13mBwRx8NiyEk7AndBTwdBtRC6yfrz/s320/IMG_20240528_200810.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgnW2MOlzvOTnuGkpmpB17rPvUysVOtNgTi5rNA9mlPp2bKRxwUhHxL5_uN3VYCPW067KkvHUyu_Hj2uZ3CVLc85aS6ULUU6dxzRK0nDLIWpaztBIvl7sVkZqfqjoR4xiDWNIr_LBUOfSdRPRwbVGQpEgFA3Vs_Cj13mBwRx8NiyEk7AndBTwdBtRC6yfrz/s72-c/IMG_20240528_200810.jpg
Cakrawala NTB
https://www.cakrawalantb.com/2024/05/terduga-pelaku-curanmor-meninggal-dunia.html
https://www.cakrawalantb.com/
https://www.cakrawalantb.com/
https://www.cakrawalantb.com/2024/05/terduga-pelaku-curanmor-meninggal-dunia.html
true
7751781568995321453
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content