BUPATI BIMA : Jalin Kebersamaan Dan Bersinergi Untuk Membangun Desa

 




Bima, Cakrawala NTB.Com(12/07/22).


Cakrawala NTB.Com- Seluruh elemen masyarakat desa harus jalin kebersamaan, bergerak maju bersama-sama dan bersinergi membangun desa. Demikian harap Bupati Bima Hj. Indah Dhamayanti Putri, SE dalam arahannya menyambut kedatangan Tim Penilai Lomba Desa Tingkat Provinsi Nusa Tenggara Barat, Selasa (12/6/22) di Gedung serba guna Desa Boke.

Dihadapan tim, Bupati Bima yang didampingi Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (Dinas PMD) Putarman, SE, Camat Sape, Muhammad Akbar Musa, S.Pt serta Kepala Desa Boke Rosmansyir, ST menekankan pentingnya menyajikan data dan informasi yang benar serta valid.

“Sajikan data yang asli dan valid sehingga dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya baik secara administrasi maupun fisik, berikan data dan informasi yang sudah dikerjakan dan sesuai kondisi masyarakat, “ tekan Bupati Bima. 

Umi Dinda sapaan akrab Bupati Bima, mengapresiasi prestasi yang telah diraih Desa Boke diantaranya, Juara I Lomba Posyandu Tingkat Provinsi NTB. Prestasi yang diraih tidak saja keberhasilan pemerintah desa, tetapi keberhasilan seluruh masyarakat Desa Boke.

“Memajukan desa adalah tanggungjawab dan tugas bersama antara Pemerintah Daerah, Pemerintah Desa, serta partisipasi dan dukungan masyarakat. Sinergi dan kolaborasi antara Pemerintah Daerah, serta dukungan dan peran aktif seluruh masyarakat menjadi kunci keberhasilan, “ tutup Umi Dinda.(RED/Kominfo).


Bahar.


COMMENTS

Nama

Artikel,2,Bima,11,Corona,5,Dompu,2,Dunia,1,Ekbis,4,Hukrim,5,Kesehatan,3,Korupsi,2,Kota Bima,1,KSB,1,Lombok,2,Mataram,6,Nusantara,1,Pariwisata,2,Pemerintahan,2,Pendidikan,3,Peristiwa,5,Politik,1,Regional,1,Religi,2,Sosbud,1,Sumbawa,3,Vaksinasi,4,
ltr
item
Cakrawala NTB: BUPATI BIMA : Jalin Kebersamaan Dan Bersinergi Untuk Membangun Desa
BUPATI BIMA : Jalin Kebersamaan Dan Bersinergi Untuk Membangun Desa
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjchsZJBYFfwlDgIiK751uR2qlcoSr7vdDbaQLmhBAjkLfxup9y_LJM1We1hU1KKza4lh-1lJwXNfmKLSICuJteGpM_Jv4gAYCJeAhnxhGeLUTDYrnYq3WupBYjPlXFQAf_3TgCxkc50MWBauTAB05LJx93xejWoiFCpIw3CGXTzP8HggT6bC5o5-lRpw/s320/FB_IMG_1657662874130.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjchsZJBYFfwlDgIiK751uR2qlcoSr7vdDbaQLmhBAjkLfxup9y_LJM1We1hU1KKza4lh-1lJwXNfmKLSICuJteGpM_Jv4gAYCJeAhnxhGeLUTDYrnYq3WupBYjPlXFQAf_3TgCxkc50MWBauTAB05LJx93xejWoiFCpIw3CGXTzP8HggT6bC5o5-lRpw/s72-c/FB_IMG_1657662874130.jpg
Cakrawala NTB
https://www.cakrawalantb.com/2022/07/bupati-bima-jalin-kebersamaan-dan.html
https://www.cakrawalantb.com/
https://www.cakrawalantb.com/
https://www.cakrawalantb.com/2022/07/bupati-bima-jalin-kebersamaan-dan.html
true
7751781568995321453
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content