Peringatan HJB KE - 384 Dengan Tema : " Sinergi Menuju Bima RAMAH Yang Maju "

 




Bima, Cakrawala NTB.Com. 

Media Cakrawala NTB.Com - Upacara Peringati Hari Jadi Bima (HJB) ke-384 tahun 2024 di halaman Kantor Pemerintah Kabupaten Bima berlokasi di Dusun Godo, Desa Dasibou, Kecamatan Woha, Kabupaten Bima berlangsung meriah. Pada momentum tahun terakhir kepemimpinan Hj. Indah Dhamayanti Putri, SE, M. Ip dan H. Dahlan M. Noer, M. Pd menggunakan pakean adat ..


Upacara dalam rangka peringatan Hari Jadi Bima Ke-384 Tahun 2024. dengan tema “Sinergi Menuju Bima RAMAH yang Maju” berlangsung hikmad, jumat 5 Juli 2024.

Bupati Bima Hj. Indah Damayanti Putri, SE,.M.IP, bertindak sebagai inspektur Upacara, sementara Perwira Upacara yakni Sekretaris DPRD Kabupaten Bima, Edi Tarunawan, SH. Komandan Upacara Kabid Aset BPKAD Kabupaten Bima Muhammad Isnaini Ramadhan, S.Ip..

Rangakain upacara diawali dengan tarian kolosal menggunakan kain tembe nggoli oleh 1000 orang siswa dari Kecamatan Wawo.

Sebelum Bupati Bima Hj. Indah Dhamayanti Putri, SE, M. Ip selaku inspektur upacara memasuki dan menuju mimbar upacara, lebih awal dilakukam pembacaan sejarah singkat hari jadi Bima oleh staf bagian Humas Setda Bima.

Ketua DPRD Kabupaten Bima, Muhammad Putera Feriyandi,S.IP.M.IP bertindak sebagai pembacaan UUD Tahun 1945.

Dalam amanatnya, Inspektur upacara Bupati Bima Hj. Indah Damayanti Putri,SE.M.IP. mengapresiasi dan terima kasih yang tulus atas kehadiran tamu undangan dalam momentum hari jadi Bima ke- 384 tahun 2024 pada tanggal 5 Juli yang bertepatan dengan hari Jumat yang penuh berkah..

Sinergi menjadi kunci bagi pemerintah daerah masyarakat dan seluruh elemen masyarakat untuk bahu-membahu membangun daerah ini,” katanya.

Upacara yang berlangsung di halaman Kantor Pemerintah Kabupaten Bima ini, dipimpin oleh Bupati Bima. Peringatan hari jadi Bima tahun ini, memiliki warna yang berbeda dibanding tahun-tahun sebelumnya..

Tahun ini, menampilkan nuansa khas Dana Mbojo lebih menonjol dengan pemakaian busana adat Bima sebagai bagian dari sumbangsih para ASN dan elemen masyarakat dalam upaya pelestarian budaya Bima.

“Kita harus bangga dan melestarikan kekayaan budaya luhur yang dimiliki,” ungkap Bupati Bima Hj. Indah Dhamayanti Putri, SE. M.IP dalam sambutannya saat bertindak selaku Inspektur Upacara..

Upacara kali ini melibatkan masyarakat dari tingkat Desa, Kecamatan hingga tingkat Kabupaten sebagai sebuah bagian penting yang
tidak terpisahkan dalam mata rantai pembangunan yang berkelanjutan.

“Sinergi merupakan modal awal untuk mampu bersama-sama meraih prestasi sebagai warisan penting pada masa kepemimpinan kami dan akan dicatat dalam tinta sejarah daerah ini,” pungkasnya..

Upacara HJB ke-384 tahun 2024 ini cukup meriah, selain dihadiri langsung oleh Bupati dan Wakil Bupati Bima selaku tuan rumah, juga hadir tamu undangan dari Dubes RI Untuk Turki (Calon Gubernur NTB) Dr. H. Lalu Muhamad Iqbal, Anggota DPR RI Muhammad Syafrudin,ST.,MT.

Hadir juga tamu undangan dari teras Pemerintah Provinsi NTB Gubernur NTB di Wakili oleh Sekda Pemprop. NTB, Kapolda NTB. Irjen Pol. Drs. R. Umar Faruq, SH., M. Hum, Anggota DPRD Provisni NTB. Abdul Ra’uf, ST., MM, Anggota DPRD Provinsi NTB, Ahmad Dahlan..

Juga jadir Pj. Walikota Bima, Ir. H.Mohammad Rum, Wakil Bupati Bima, Drs. H. Dahlan H. M. Noor, M. Pd, Ketua DPRD Kab. Bima, M. Putera Feriyandi, S. IP, Ketua DPRD Kota Bima, Alfian Indrawan, S. Adm.(RED).


Bahar 

















COMMENTS

Nama

Bima,11,Corona,5,Dompu,2,Dunia,1,Ekbis,4,Hukrim,5,Kesehatan,2,Korupsi,2,Kota Bima,1,KSB,1,Lombok,2,Mataram,5,Nusantara,1,Pariwisata,2,Pemerintahan,2,Pendidikan,3,Peristiwa,5,Politik,1,Regional,1,Religi,2,Sumbawa,3,Vaksinasi,4,
ltr
item
Cakrawala NTB: Peringatan HJB KE - 384 Dengan Tema : " Sinergi Menuju Bima RAMAH Yang Maju "
Peringatan HJB KE - 384 Dengan Tema : " Sinergi Menuju Bima RAMAH Yang Maju "
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhlokyj-0F2O9Fonsd3U3631-gZd3Gl0xg7PJWSjfPTXUzi2l4-SouGzhehooMebwn_2iQxQXPPqDopHx3zFJf1wfQB8J0dI8N7kxxWLN6uiHl-cl-2dvKvuOpNrABeKGeqX2LTo-Vspe-QHg93gR0zyj5lLfnwLpWfn4XuU5Ov7P4j15kr0SQDSnySjyym/s320/IMG_20240706_210244.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhlokyj-0F2O9Fonsd3U3631-gZd3Gl0xg7PJWSjfPTXUzi2l4-SouGzhehooMebwn_2iQxQXPPqDopHx3zFJf1wfQB8J0dI8N7kxxWLN6uiHl-cl-2dvKvuOpNrABeKGeqX2LTo-Vspe-QHg93gR0zyj5lLfnwLpWfn4XuU5Ov7P4j15kr0SQDSnySjyym/s72-c/IMG_20240706_210244.jpg
Cakrawala NTB
https://www.cakrawalantb.com/2024/07/peringatan-hjb-ke-384-dengan-tema.html
https://www.cakrawalantb.com/
https://www.cakrawalantb.com/
https://www.cakrawalantb.com/2024/07/peringatan-hjb-ke-384-dengan-tema.html
true
7751781568995321453
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content