Police Goes To School, Polsek Bolo Imbau Pelajar SMAN 1 Bolo Hindari Narkoba Dan Bijak Bermedsos

 




Bima, Cakrawala NTB.Com

Media Cakrawala NTB.Com - Sosialisasikan bahaya narkoba  dan bijak dalam bermedsos Polsek Bolo Polres Bima Polda NTB adakan program Police Goes To Scholl. 


Kali ini personel Polsek Bolo menyambangi SMAN 1 Bolo  menjadi lokasi acara pada Jum,at  6 September  2024 Sekira Pukul 09.00.Wita pagi tadi.


Kegiatan Jum,at  pagi ini di kendalikan langsung Kapolseknya Iptu Nurdin dilaksanakan oleh para personel Polsek Bolo.


Personel Polsek Bolo menyampaikan tentang bahaya penyalahgunaan narkotika dan mengingatkan para siswa untuk menjauhi segala bentuk narkotika karena akan menghancurkan masa depan mereka.


Agar terhindar dari dampak buruk pengaruh narkoba ini maka isilah hari-hari dengan kegiatan positif, seperti mengembangkan bakat seni dan olahraga serta selalu menjalankan ibadah untuk mendekatkan diri kepada Sang Pencipta untuk keselamatan hidup dunia dan akherat, 


Selain itu pelajar juga dihimbau para siswa untuk tertib dalam berlalulintas agar terhindar dari kecelakaan lalulintas, selalu kenakan helm saat mengendarai atau berboncengan dengan sepeda motor, serta bijak dalam bermedsos.


Gunakan media sosial dengan sebaik-baiknya hindari hal-hal atau konten yang melanggar hukum sehingga dapat merugikan diri sendiri maupun orang lain


Terpisah Kapolres Bima AKBP Eko Sutomo S.I.K.,M.I.K.,melalui kasi humas Iptu Adib Widayaka mengatakan Program Polisi goes to school bertujuan  untuk  memberikan sosialisasi,seminar dan memupuk kedekatan dengan Masyarakat terutama Para pelajar.


"Kegiatan ini akan terus kami lakukan sebagai langkah pencegahan merambatnya bahaya laten Narkoba di kalangan para pelajar yang ada di kabupaten Bima" Ungkap Kapolres sebagaimana diulas Adib.(Red).


Bahar





COMMENTS

Nama

Bima,11,Corona,5,Dompu,2,Dunia,1,Ekbis,4,Hukrim,5,Kesehatan,2,Korupsi,2,Kota Bima,1,KSB,1,Lombok,2,Mataram,5,Nusantara,1,Pariwisata,2,Pemerintahan,2,Pendidikan,3,Peristiwa,5,Politik,1,Regional,1,Religi,2,Sumbawa,3,Vaksinasi,4,
ltr
item
Cakrawala NTB: Police Goes To School, Polsek Bolo Imbau Pelajar SMAN 1 Bolo Hindari Narkoba Dan Bijak Bermedsos
Police Goes To School, Polsek Bolo Imbau Pelajar SMAN 1 Bolo Hindari Narkoba Dan Bijak Bermedsos
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgIG2J_AYzPsa_NELPlzfYfXpWSEi5wbJIuZbrc-tA_6QZr45mKyXcuXa6mcS8pmx3m3Duygv04Gzn0qoFspMSoSuU-cyVCBwQbGIPJQzeSF8aYhbx8aQUIHJSoimIpxMOrfXBI566KxbDdXGQM_D7SclXIVrCeDTaJf13hlD-bStIkZ19Yz18u2mT-hcMS/s320/IMG-20240906-WA0075.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgIG2J_AYzPsa_NELPlzfYfXpWSEi5wbJIuZbrc-tA_6QZr45mKyXcuXa6mcS8pmx3m3Duygv04Gzn0qoFspMSoSuU-cyVCBwQbGIPJQzeSF8aYhbx8aQUIHJSoimIpxMOrfXBI566KxbDdXGQM_D7SclXIVrCeDTaJf13hlD-bStIkZ19Yz18u2mT-hcMS/s72-c/IMG-20240906-WA0075.jpg
Cakrawala NTB
https://www.cakrawalantb.com/2024/09/police-goes-to-school-polsek-bolo-imbau.html
https://www.cakrawalantb.com/
https://www.cakrawalantb.com/
https://www.cakrawalantb.com/2024/09/police-goes-to-school-polsek-bolo-imbau.html
true
7751781568995321453
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content