Fadli Zon Dan Fahri Hamzah Hadiri Deklarasi Iqbal - Dinda, 20,000 Massa Akan Banjiri GOR Turida

 




Bima, Cakrawala NTB.Com

Media Cakrawala NTB.Com -Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur NTB, Lalu M Iqbal-Dinda Dhamayanti Putri (Iqbal-Dinda) akan mengadakan Deklarasi disertai Jalan Sehat pada 15 September 2024. 


Juru bicara Iqbal-Dinda, Adhar Hakim mengatakan, kegiatan deklarasi dan jalan sehat ini sebagai langkah konsolidasi politik. 


Dalam acara itu, akan hadir sejumlah elit politik nasional, salah duanya ialah Fadli Zon dan Fahri Hamzah. 


Melalui acara itu, Adhar menekankan, Iqbal-Dinda akan menyatakan kesiapan untuk menebarkan politik riang gembira dalam Pilkada Serentak 2024. 


"Akan hadir tokoh parpol dan simpul-simpul dukungan sosial dan organisasi-organisasi," ungkap Adhar.


Adhar menjelaskan, panitia telah bekerja sejak sebulan terakhir untuk menyukseskan deklarasi dan jalan sehat bersama Iqbal-Dinda. 


Acara ini bukan sekadar berkumpul, melainkan penyampaian narasi politik dari berbagai tokoh berupa orasi politik, terutama yang telah menyatakan kesiapan hadir. 


"Misalnya, Fadli Zon dan Fahri Hamzah dalam menyampaikan dukungan untuk Iqbal-Dinda," terangnya.


Adhar menyebutkan, acara jalan sehat dan deklarasi sebagai sebuah ungkapan dari Iqbal-Dinda untuk konstituen pendukung dan calon pendukung. Iqbal-Dinda ingin menyatakan kesiapan untuk berkontestasi dalam Pilkada Serentak NTB 2024. 


Lebih lanjut, Adhar menyebutkan, panitia secara hati-hati telah menyusun estimasi bakal dihadiri oleh 20.000 orang. Panitia mempersiapkan segala langkah partisipatif. 


Menyoal kesiapan teknis, Adhar akan mempersiapkan langkah-langkah penanganan. Langkah-langkah itu berupa panitia yang berkoordinasi dengan 10 lingkungan di sekitar Turida. 


Tim Iqbal-Dinda ingin menggelar acara ini secara baik-baik, dengan baik-baik. Sebab, acara ini adalah komitmen Iqbal-Dinda dalam memperkenalkan diri kepada masyarakat yang lebih luas. 


Sejak awal, Tim Iqbal-Dinda ingin menyampaikan kepada publik bahwa inilah bentuk keseriusan dalam menetapkan calon politik. Sehingga, membutuhkan waktu yang cukup panjang untuk menggelar deklarasi pasca-pendaftaran ke KPU NTB. 


"Kami ingin memperlihatkan kepada publik, ijab qabul politik telah sah," tandas Adhar. (Red)





COMMENTS

Nama

Bima,11,Corona,5,Dompu,2,Dunia,1,Ekbis,4,Hukrim,5,Kesehatan,2,Korupsi,2,Kota Bima,1,KSB,1,Lombok,2,Mataram,5,Nusantara,1,Pariwisata,2,Pemerintahan,2,Pendidikan,3,Peristiwa,5,Politik,1,Regional,1,Religi,2,Sumbawa,3,Vaksinasi,4,
ltr
item
Cakrawala NTB: Fadli Zon Dan Fahri Hamzah Hadiri Deklarasi Iqbal - Dinda, 20,000 Massa Akan Banjiri GOR Turida
Fadli Zon Dan Fahri Hamzah Hadiri Deklarasi Iqbal - Dinda, 20,000 Massa Akan Banjiri GOR Turida
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgGQNQa2dNinVYunrZVUDB1vkJWJRtBob5StMPFXbUsKod_MqjpC2rlUftOKY1ItkrLI0KjbVD1g1JddI_yB9NzfOxayWzpx7sfuXlcUWwGUGPUx7yngg8PDnxdfwMbjQ2VD6TRXko99wFgyj-iFVsIIOihciV7gh7QtgdmdTRIZqKu8KrbNwUYPosT2lJ2/s320/IMG_20240912_195837.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgGQNQa2dNinVYunrZVUDB1vkJWJRtBob5StMPFXbUsKod_MqjpC2rlUftOKY1ItkrLI0KjbVD1g1JddI_yB9NzfOxayWzpx7sfuXlcUWwGUGPUx7yngg8PDnxdfwMbjQ2VD6TRXko99wFgyj-iFVsIIOihciV7gh7QtgdmdTRIZqKu8KrbNwUYPosT2lJ2/s72-c/IMG_20240912_195837.jpg
Cakrawala NTB
https://www.cakrawalantb.com/2024/09/fadli-zon-dan-fahri-hamzah-hadiri.html
https://www.cakrawalantb.com/
https://www.cakrawalantb.com/
https://www.cakrawalantb.com/2024/09/fadli-zon-dan-fahri-hamzah-hadiri.html
true
7751781568995321453
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content